Kasus obat sirup yang terkena cemaran Etilen Glikol dan Dietilen Glikol ditenggarai menjadi penyebab merebaknya kasus gangguan ginjal akut yang diderita oleh banyak anak. Temuan ini membuat BPOM kemudian melarang peredaran obat-obat tersebut. BPOM sudah melakukan sampling serta pengujian terhadap beberapa obat dan kini BPOM menerbitkan daftar obat sirup yang aman.
Etilen Glikol dan Dietilen Glikol
Etilen Glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG) adalah dua jenis senyawa organik yang termasuk dalam kelompok glikol. Kedua senyawa ini memiliki struktur kimia yang mirip dan digunakan dalam berbagai industri.
EG (Etilen Glikol) adalah senyawa yang biasanya berbentuk cairan tak berwarna, tidak berbau, dan memiliki rasa manis. Senyawa ini memiliki banyak aplikasi, termasuk sebagai pelarut dalam cat, plastik, dan bahan kimia. EG juga digunakan dalam industri pendinginan dan pemanas, serta sebagai bahan aditif dalam produk-produk seperti antifreeze (penghambat pembekuan) dan cairan pembersih.
DEG (Dietilen Glikol) memiliki struktur kimia yang serupa dengan EG, tetapi memiliki dua rantai etil. DEG juga berbentuk cairan tak berwarna, tidak berbau, dan sedikit memiliki rasa manis. DEG digunakan dalam industri sebagai bahan baku dalam produksi resin, plastik, pelarut, serta dalam pembuatan produk-produk seperti cat, tinta, dan perekat.
Klik Untuk Donasi - Terancam Lumpuh akibat Penyumbatan di Pembuluhnya, Farel Mengharapkan Bantuanmu Segera!- Terdanai Rp.940,000
- Pencapaian 2.34%
- Donatur 14
Daftar Obat Sirup yang Aman dari BPOM
Verifikasi hasil pengujian terhadap bahan baku obat maupun sirup obat terus dilakukan oleh BPOM. Semua verifikasi tersebut dilakukan berdasarkan beberapa kriteria di antaranya kualifikasi pemasok, pengujian bahan baku, metode pengujian yang sesuai standar/farmakope terbaru dan serta informasi lainnya yang dibutuhkan untuk memastikan mutu, serta keamanan juga khasiat obat.
Berikut ini adalah daftar obat sirup yang aman berdasarkan hasil verifikasi dari 21 Maret 2023 hingga 09 Mei 2023. Ada tambahan sejumlah 176 produk obat sirup yang aman yang memenuhi ketentuan. Untuk mengetahui daftar produk sirup obat tambahan tersebut bisa dilihat di Lampiran dalam situs web BPOM. Selain itu, bisa juga dicek di link:
Inilah daftar 176 obat sirup yang aman berdasarkan pernyataan dari BPOM:
1. Ambroxol Hcl, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
2. Afitamol Kids, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Arto Pharma Indonesia
3. Alergia, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Berlico Mulia Farma
4. Alergine, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
5. Ambroxol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
6. Ambroxol, Bentuk sediaan: Hcl Elixir, Kemasan: Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Natura Laboratoria Prima
7. Ambroxol Hcl, Bentuk sediaan: Elixir Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Natura Laboratoria Prima
8. Ambroxol Hcl, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
9. Anafen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
10. Antasida Doen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
11. Arfen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
12. Arfen Forte, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
13. Berea, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
14. Berlosid, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Berlico Mulia Farma
15. Berval, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 120 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
16. Berzin, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
17. Candigal, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 12 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
18. Cetaler, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 12 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
19. Cetirizine, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
20. Cetirizine Dihydrochloride, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
21. Cetirizine Hydrochloride, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 12 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
22. Cetirizine Hydrochloride, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
23. Cetirizine Hcl, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
24. Cetymin, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
25. Chloramphenicol Palmitate, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
26. Coldrexin, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
27. Coldrexin Expectorant Dan Pilek, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
28. Coldrexin Pilek Dan Demam, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
29. Cough’s Friend, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
30. Delfrin, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol, Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pharos Indonesia
31. Dextaco, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Berlico Mulia Farma
32. Domperidone, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
33. Domperidone, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
34. Domperidone Maleate, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Natura Laboratoria Prima
35. Emequa, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Natura Laboratoria Prima
36. Ersylan, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
37. Ersylan Expectorant, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
38. Exovon, Bentuk sediaan: Elixir, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
39. Febryn, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Sunthi Sepuri
40. Fermol Demam Anak (Rasa Anggur) Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
41. Fermol Demam Anak (Rasa Jeruk) Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
42. Fermol Demam Anak (Rasa Strawberry), Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
43. Ferriprox, Bentuk sediaan: Cairan Oral, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 250 Ml, Pemilik izin edar: PT Sydna Farma
44. Ferriprox, Bentuk sediaan: Cairan Oral, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 500 Ml, Pemilik izin edar: PT Sydna Farma
45. Flagsol, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
46. Flukid, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
47. Flumin Plus, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
48. Flutrop, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
49. Fortusin, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 120 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
50. Fortusin, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
51. Galdom, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
52. Galpect, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
53. Genbrox, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
54. Gencotri, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
55. Genpridone, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
56. Gentrizin, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
57. Grastop, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Graha Farma
58. Holicos, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
59. Holidryl Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
60. Holidryl, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
61. Holimicetine, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
62. Ibuprofen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT United Farmatic Indonesia
63. Ibuprofen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 10 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
64. Imunex, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
65. Incral, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus,1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
66. Indomag, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Botol @ 150 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
67. Indomag, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
68. Insic, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
69. Intermo, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 15 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
70. Intermo Paracetamol 120 Mg/5 Ml, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
71. Irgafen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
72. Irgafen Forte, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
73. Kamolas, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 15 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
74. Kamolas Forte, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
75. Kliran, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
76. Laxadilac, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
77. Licodril Dmp, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Berlico Mulia Farma
78. Licoprima, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Berlico Mulia Farma
79. Lipepsa, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
80. Lodomer, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus Botol @ 15 Ml, Pemilik izin edar: PT Mersifarma Tirmaku Mercusana
81. Loratadine, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
82. Lotagen, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
83. Magasida, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
84. Metolon, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm Dkl8502308737a1
85. Moris, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Dipa Pharmalab Intersains
86. Myllacid, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Etercon
87. Myllacid, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Etercon Dbl9715701733a1 Obat
88. Neladryl Dmp, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
89. Neladryl Expectorant, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
90. Nomesis, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
91. Nystatin, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 10 Botol @ 12ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
92. Obh Indoplus, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
93. Obh Tropica Expectorant Rasa Menthol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
94. Obh Tropica Expectorant Rasa Menthol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
95. Obh Tropica Extra Anak- Anak Rasa Strawberry, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
96. Obh Tropica Extra Anak-Anak Rasa Jeruk, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
97. Obh Tropica Extra Anak-Anak Rasa Jeruk, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
98. Obh Tropica Extra Rasa Menthol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
99. Obh Tropica Extra Rasa Menthol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
100. Obh Tropica Plus Anak- Anak Rasa Strawberry, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
101. Obh Tropica Plus Anak-Anak Rasa Jeruk, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
102. Obh Tropica Plus Rasa Menthol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
103. Obh Tropica Plus Rasa Menthol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
104. Omecidal, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
105. Omecough, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
106. Omedom, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
107. Omegdiar, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
108. Omegrip, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
109. Omegrip Strawberry, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
110. Omegtamine, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
111. Omegtrim, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
112. Omenizole, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
113. Omeroxol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
114. Omestan, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
115. Omevomid, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
116. Oraprofen, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
117. Oraprofen Forte, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
118. Oratifed, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60, Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
119. Oratifed Plus Cough Suppressant, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
120. Oratifed Plus Expectorant, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
121. Ozen, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 12 Ml, Pemilik izin edar: PT Pharos Indonesia
122. Pacdin Cough, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
123. Pacdin Cough Strawberry, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mulia Farma Suci
124. Pacetik 120 Mg/5 Ml, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol, @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Yekatria Farma
125. Pacetik Bp, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 55 Ml, Pemilik izin edar: PT Yekatria Farma
126. Paracetamol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
127. Paracetamol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
128. Paracetamol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT United Farmatic Indonesia
129. Paracetamol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol, Plastik @60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pim Pharmaceuticals
130. Paracetamol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Novapharin
131. Paracetamol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Yekatria Farma
132. Paramol, Bentuk sediaan: Drops, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 10 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
133. Paramol, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
134. Peptifat Sucralfate 500mg/5ml, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 200 Ml, Pemilik izin edar: PT Etercon
135. Phalsy, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 120 Ml, Pemilik izin edar: Pt Phapros Tbk
136. Pim-Tra-Kol Kids Demam & Batuk, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pim Pharmaceuticals
137. Pim-Tra-Kol Rasa Cherry, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pim Pharmaceuticals
138. Pim-Tra-Kol Rasa Lemon, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pim Pharmaceuticals
139. Pramolta, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
140. Primavon, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
141. Prosic (Rasa Jeruk), Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
142. Protifed, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Graha Farma
143. Protifed Pe, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Graha Farma
144. Pyravit, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 110 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
145. Pyravit, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol Plastik @ 225 Ml, Pemilik izin edar: PT Galenium Pharmasia Laboratories
146. Restop Anak, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Arto Pharma Indonesia
147. Sesma, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Phapros Tbk
148. Sodium Valproate, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 120 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
149. Solafluz, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 M, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
150. Solpepsa, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Solas Langgeng Sejahtera
151. Stomach, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
152. Sucralfat, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
153. Sucralfate, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Indofarma Tbk
154. Sucralfate, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Holi Pharma
155. Sucralfate, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Promedrahardjo Farmasi Industri
156. Sucralfate, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 200 Ml, Pemilik izin edar: PT Etercon
157. Sultrimmix, Bentuk sediaan: suspense, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Bernofarm
158. Triocid, Bentuk sediaan: Suspensi Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
159. Troflat, Bentuk sediaan: Suspensi Kemasan: Dus, 1 Botol @ 100 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
160. Tropidryl Expectorant, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
161. Tropidryl Plus, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 120 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
162. Tropidryl Plus, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
163. Tropigesic, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
164. Tropsine Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
165. Trozinc, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas, Pharmaceutical
166. Tusselix Bp, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Mutiara Mukti Farma
167. Visoprine, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Phapros Tbk
168. Yekagrip, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol, @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Yekatria Farma
169. Yekaprim, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Yekatria Farma
170. Zentarin, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
171. Zentra, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
172. Zentra Dm, Bentuk sediaan: Sirup, Kemasan: Dus, Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Pabrik Pharmasi Zenith
173. Zinc Sulfate Monohydrate, Bentuk sediaan: Sirup 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Phapros Tbk
174. Zinc Sulfate Monohydrate, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Kimia Farma Tbk Plant Banjaran
175. Zinc Sulphate Syrup, Bentuk sediaan: Sirup Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60ml, Pemilik izin edar: PT Graha Farma
176. Zultrop, Bentuk sediaan: Suspensi, Kemasan: Dus, 1 Botol @ 60 Ml, Pemilik izin edar: PT Tropica Mas Pharmaceutical
URGENT! Bantu Warga Rohingya Terdampak Topan Mocha Sekarang!
Dengan informasi daftar obat sirup yang aman yang dikeluarkan oleh BPOM tentunya membuat kita menjadi lebih yakin ketika akan membeli obat. Seperti kita ketahui, harga obat-obatan itu terkadang tidak murah sehingga beberapa pasien kesulitan dengan biaya pengobatan mereka. Kita bisa membantu mereka dengan berdonasi melalui WeCare.id. Caranya yaitu dengan membuka situs web WeCare.id atau mengunduh aplikasi WeCare.id di Google Play atau App Store untuk donasi mudah dan praktis kapan saja.
Yuk, ulurkan tanganmu untuk bantu sesama bersama WeCare.id!
Referensi
BPOM Rilis Daftar 176 Obat Sirup Bebas EG dan DEG. (2023). Diambil kembali dari cnnindonesia.com.
DAFTAR SIRUP OBAT, OBAT TRADISIONAL DAN SUPLEMEN KESEHATAN YANG AMAN DIGUNAKAN SEPANJANG SESUAI ATURAN PAKAI. (2023). Diambil kembali dari pom.go.id.
HM-Fathan. (2022). BPOM Rilis Sirup Obat Aman dari Cemaran EG dan DEG, Masyarakat Bisa Gunakan Sesuai Aturan Pakai. Diambil kembali dari pom.go.id.
Laras, K. (2023). health.okezone.com. Diambil kembali dari Ini Daftar 176 Nama Obat Sirup yang Bebas dari Cemaran EG dan DEG.PEDOMAN MITIGASI RISIKO CEMARAN ETILEN. (2022). Diambil kembali dari standar-otskk.pom.go.id.